PORTOFOLIO TELKOM
KABEL FIBER OPTIC
1.Pengertian Fiber Optic : Kabel fiber optic adalah jenis
kabel yang berfungsi mengubah sinyal listrik menjadi cahaya, dan kabel optic
ini berbahan jenis serat kaca yg sangat halus
2.Jenis – Jenis Fiber Optic (ada 2) :
-FIBER OPTIC SINGLE MODE
Kabel jaringan yg hanya bisa menyebarkan cahayanya hanya
melalui satu inti, & memiliki diameter 9 mikrometer yg digunakan untuk menyalurkan
gelombang cahaya dari sinar infra red dengan panjang 1300 – 1550 nanometer.
-FIBER OPTIC MULTI MODE
Kabel yg bisa menyalurkan banyak cahaya dalam waktu
bersamaan, kabel jenis ini bisa mengirimkan gelombang dari infra red dengan
panjang 850 – 1300 nanometer.
-Tipe Kabel Fiber Optic :
-Tight Buffer (indoor/outdor)
-Breakout Cable (indoor/outdor)
-Aerial Cable/Self-Suporting
-Hybird & Composite Cable
-Amored Cable
-Low Smoke Zero Hologen (LSZH)
-Simplex Cable
-Zipcord Cable
3.FUNGSI FIBER OPTIC / SERAT OPTIC :
-Fungsi kabel ini memiliki peran yg sama dengan kabel
lainya namun kabel ini tidak memiliki arus listrik, Melainkan menyalurkan/mentransfer
data dengan kecepatan tinggi.
4.KOMPONEN FIBER OPTIC :
-Bagian Inti (CORE) : Bagian inti fiber optic yg terbuat
dari bahan kaca yg berdiameter (2-50 UM)
-Bagian Clading : Bagian pelindung yg langsun g
menyelimuti serat optic, Biasanya ukuran cladding ini berdiameter (5-250 UM) .
-Bagian Coating / Buffer : Lapisan coating ini terbuat
dari bahan plastik yg elastis, Lapisan ini berfungsi untuk menjaga kelembaban udara
dalam kabel
-Bagian Strenght Member & Outer Jacket : Bagian ini
merupakan bagian paling penting/utama, Melindungi inti kabel dari gangguan
fisik secara langsung.
5.PRINSIP KERJA FIBER OPTIC :
-Fiber Optic menggunakan aliran cahaya yg dikonversikan dari
aliran listrik sehingga tidak terganggu oleh
adanya gelombang electromagnetik.
6.KELEBIHAN & KEKURANGAN FIBER OPTIC :
*Kelebihan :
- Memiliki transmisi yg tinggi dengan kapasitas mencapai 1GB/Detik
-Ukuran kabel sangat kecil & fleksibel
-Memiliki keammanan tinggi karena minim distorasi
*Kekurangan :
-Biaya instalasi dan perawartan cenderung lebih mahal
daripada kabel lainya
-Membutuhkan sumber cahaya yg kuat
-Kabel harus dipasang dengan jalur berbelok untuk memaksimalkan
kecepatan & kelancaran transmisi cahaya
NAMA
: ALFAN RIZKY WIBISONO
NO :
02 KELAS : XT5
Komentar
Posting Komentar